Dasawisma Bombai Nagari Jambak Mewakili Kecamatan Lubuk Sikaping

    Dasawisma Bombai Nagari Jambak Mewakili Kecamatan Lubuk Sikaping

    PASAMAN, - Penilaian Dasawisma Bombai Nagari Jambak yang mewakili Kecamatan Lubuk Sikaping dalam penilaian tingkat kabupaten Pasaman, Senin, (18/01/2021).

    Walinagari Jambak, Elpa Mardian, menyampaikan Ucapan terima kasih kepada seluruh masyarakat dan unsur terkait sehingga Dasawisma Bombai Nagari Jambak terpilih mewakili Kecamatan Lubuk Sikaping di Tingkat Kabupaten Pasaman.

    Selanjutnya Camat Lubuk Sikaping, Nina Darmayanti, S.STP., MPA, menyampaikan Rasa bangga dan ucapan terima kasih kepada Nagari Jambak yang mampu mempersiapkan Dasawisma Bombai dengan baik walau dalam waktu yang singkat.

    Sementara Ketua TP-PKK Kabupaten Pasaman, melalui wakil ketua Mira Atos Pratama menyampaikan Dasawisma Bombai adalah salah satu dari 5 Dasawisma yang dinilai di Tingkat Kabupaten Pasaman dan nantinya akan dipilih satu Pemenang yang akan mewakili Kabupaten Pasaman di Tingkat Provinsi.

    "Terima kasih kepada seluruh unsur terkait, Camat, Wali Nagari, Ibu Tim Penggerak PKK Kecamatan dan Nagari serta masyarakat yang telah mempersiapkan segala sesuatu mengenai lomba Dasawisma tahun ini, " katanya.

    Selain itu ibu wakil ketua juga mohon izin, mohon maaf atas kesalahan serta mohon pamit karena akan mengakhiri masa tugas di Kabupaten pasaman setelah bertugas lebih kurang 5 (Lima) tahun.

    PASAMAN SUMBAR
    Syafrianto

    Syafrianto

    Artikel Sebelumnya

    Muswil PPP Sumbar Akan Digelar, DPC Kota...

    Artikel Berikutnya

    Kasus Covid Bertambah 3 Orang, Sekda Kota...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nofi Candra - Leo Murphy Minta Dukungan ASN Pemko Solok di Pilkada 2024
    Follow the Winner: NC-LM Diyakini Menang Besar di Pilkada Kota Solok 2024
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan

    Ikuti Kami